Kiat Menaikan Rating Toko di Marketplace agar Laku Keras
Marketplace merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli yang dilakukan secara online yang di mana tersedianya banyak toko di dalamnya. Karena persaingan yang ketat, tentu sebagai penjual kamu harus punya rating toko yang bagus agar pembeli percaya dengan kualitas toko kamu.
Tidak gampang memiliki kualitas toko yang bagus, apalagi eksistensi tokomu harus benar-benar memberikan kepercayaan kepada calon konsumen agar barang-barangmu laku keras. Tapi tenang saja, adanya fitur-fitur penjualan yang menarik dari toko-toko online, kamu bisa menaikan rating dalam beberapa waktu, sehingga tokomu yang dinilai pemula akan semakin meningkat menjadi penjual terpercaya.
Misalkan kamu buka toko di marketplace Shopee. Kamu bisa memanfaatkan berbagai fitur di dalamnya, seperti promo, diskon, dan sebagainya agar toko kamu menjadi semakin lebih bagus. Tapi, agar lebih jelasnya, simak dulu beberapa kiat menaikan rating lapak kamu.
Lakukan Promo Secara Rutin
Cara pertama yang bisa kamu lakukan buat menarik pembeli yaitu memberikan promo. Kebanyakan calon pembeli mau sengaja menghabiskan waktu berjam-jam buat mencari barang yang diinginkannya di toko online kalau memang ada promo menarik tertentu yang ditawarkan. Promo menjadikan mereka berbelanja lebih hemat sehingga tidak heran semakin banyak saja pembeli di hari-hari promo.
Karena pembeli semakin banyak datang di masa promo, gunakan saja fitur promo dari toko online tempat kamu berjualan. Kalau kamu buka lapak di Bukalapak, lakukan secara rutin pemberian promo dari tokomu agar menarik jumlah pembeli. Ada banyak cara promo yang bisa kamu tawarkan, tergantung marketplace apa yang kamu pakai.
Tapi, tetap saja beberapa marketplace punya jenis promo yang sama, seperti promo cashback, promo di tanggal tertentu, promo pada jenis barang atau merk tertentu, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Berikan Diskon yang Menarik
Selain promo, pembeli juga banyak tertarik dengan adanya diskon. Diskon adalah potongan harga yang didapat pembeli dari pembelian barang tertentu. Tidak sedikit marketplace yang menyediakan fitur ini karena memang ampuh mengundang calon pembeli.
Sebagai contohnya saja kamu yang buka lapak di marketplace Tokopedia bisa kebanjiran pembeli kalau kamu memberikan diskon yang menarik di barang-barang jualanmu. Trik ini sangat ampuh menarik pembeli, meski kamu memberikan diskon hanya beberapa persen saja. Tapi, jangan terlalu sering menawarkan diskon, cukup lakukan setiap berapa minggu sekali atau berapa kali sebulan agar kamu juga tidak terlalu rugi.
Memberikan Voucher Gratis
Voucher juga menjadi salah satu senjata ampuh untuk menarik pembeli di toko-toko online. Kalau kamu sering berbelanja di Bukalapak atau marketplace lainnya, pasti kamu menemukan penawaran voucher, entah itu potongan harga berapa persen, gratis ongkos kirim, potongan cicilan, dan sebagainya. Cara ini tidak sedikit pembeli mencarinya karena mereka mau mendapatkan barangnya tanpa mengeluarkan uang yang banyak.
Coba saja kamu pasang voucher gratis buat tokomu agar rating toko menjadi semakin meningkat. Buat di awalnya tidak usah terlalu besar penawaran voucher-mu. Kamu bisa memberikan voucher gratis ongkir dulu. Kalau sudah semakin banyak pembelinya, kamu bisa menambahkan lagi jenis voucger yang lainnya.
Tidak ada salahnya kamu tawarkan secara rutin, sehingga tokomu bisa tetap eksis kapan pun itu.
Manfaatkan Game Undian
Game undian merupakan cara unik menarik perhatian pengunjung marketplace. Marketplace Bukalapak, Tokopedia, Shopee merupakan beberapa toko online yang menyediakan game ini. Tokopedia punya game undian dengan memakai telur di mana pengunjungnya memecahkan telur buat mendapatkan penawaran menarik.
Shopee memiliki Goyang Shopee, Kuis Shopee, mau pun Tangkap Piala sehingga kamu bisa mendapatkan koin Shopee yang bisa kamu tukarkan sebagai tambahan biaya pembayaran. Dengan adanya game unik ini, pengunjung pasti bakal betah berlama-lama di halaman marketplace. Tentu saja tokomu punya peluang lebih besar buat dicari para calon pembeli.
Berikan Gratis Ongkir
Seperti yang tadi sudah sempat dikatakan kalau ada banyak penawaran menarik yang bisa kamu berikan buat calon pembeli kamu. Menaikan rating toko juga bisa kamu lakukan dengan memberikan penawaran gratis ongkir. Biasanya pembeli harus membayar biaya checkout yang disertai dengan harga barangnya dan ongkos kurirnya.
Terkadang biaya ongkir akan semakin besar kalau jaraknya lebih jauh dari lokasi tokonya. Karena itu, tidak heran kebanyakan pembeli mencari gratis ongkir agar mereka tidak perlu membayar biaya lebih besar kurirnya, bahkan kalau bisa yang gratis. Sangat penting sekali kamu menyediakan gratis ongkir agar calon pembelimu sengaja memiliki tokomu dan ratingnya semakin meningkat.
Sebenarnya ada banyak cara lainnya yang bisa kamu gunakan buat menaikan rating lapakmu. Selain cara di atas, kamu bisa memanfaatkan layanan belifollowers.com di halaman http://belifollowers.com.www183.your-server.de/shop/ yang di mana kamu bisa membeli rating, review, atau pun jumlah like pada tokomu. Di sana kamu pilih saja marketplace mana yang mau kamu tambahkan jumlah rating, review, dan sebagainya sehingga rating toko kamu bisa semakin bagus.
Baca juga
-
Challenge Diet Sehat Viral Di Sosial Media
March 31, 2024 -
Challenge Program Latihan Kebugaran Viral
March 31, 2024 -
Challenge Apa Itu CrossFit Workouts Viral
March 30, 2024 -
Challenge Strength Training Workout Viral Sosial Media
March 30, 2024 -
Challenge Traveling Wisata Budaya Viral
March 29, 2024 -
Challenge Tips Liburan Hemat Viral Di Sosial Media
March 29, 2024