Cara Kerja Algoritma Tiktok Agar Tiktok FYP
Tiktok memang sedang berada di puncak deretan aplikasi dengan pengguna tertinggi. Tiktok sudah seperti jamur yang bisa tumbuh dimana saja karena tiktok disukai segala usia. Namun ternyata tidak semua pengguna tiktok tahu cara agar tiktok FYP.
7 Cara Agar Tiktok FYP
Algoritma tiktok tidak ada yang mengetahui secara pasti, namun ada sebagian orang yang meyakini bahwa ada cara tertentu agar bisa menembus algoritma tersebut sehingga bisa FYP. Berikut ini ada 5 cara tiktok FYP:
1. Hastag
Seperti sosial media pada umumnya, aplikasi tiktok juga perlu menggunakan hastag. Hastag yang digunakan dapat berupa #for you, #foryourpage atau hastag yang sedang trending saat itu. Beberapa orang telah berhasil menembus FYP dengan menggunakan hastag tadi. Selain itu ada cara untuk mendapatkan hastag trending yaitu dengan membuka menu discover kemudian temukan yang ditandai dengan ikon fire atau api. Ikon ini menandakan hastag tersebut sedang menjadi trending.
2. Gunakan caption pendek saja
Caption pendek ternyata juga mampu membuat video tiktok FYP. Carilah caption pendek yang mengundang orang untuk penasaran kemudian melihat video yang kita buat. Sebagai contoh caption pendek adalah seperti “part 1”, “bagian 1”, atau “sebelum”. Ini akan membuat orang lain penasaran dan menunggu video berikutnya.
3. Pilih lagu yang tepat
Hal ini mirip seperti hastag, lagu yang sedang trending dapat mendongkrak akun tiktok sehingga FYP. Ada beberapa cara untuk menemukan lagu yang trending :
a. Lewat video editor
Untuk menemukan video yang sedang trend, kita harus masuk ke menu edit video tiktok. Tekan ikon plus yang berada di bawah layar tiktok, kemudian ketuk sound di atas layar. Di situ terdapat library yang berisi semua musik dan lagu tiktok yang sedang trending.
b. Klik tulisan add to favourite
Jika sudah menemukan namun belum ingin menggunakan video atau musik tersebut, kita dapat menyimpannya di menu add to favourite.
c. Gunakan musik yang disukai followers
Kita juga dapat menggunakan musik atau lagu yang disukai oleh followers. Dengan cara ini juga dapat membuat akun tiktok FYP. Cara untuk mendapatkan data ini adalah melalui analisis menu followers. Di sini akan ada history data lagu yang sering didengar oleh followers selama 7 hari. Coba beberapa kali selingi dengan langkah ini saat akan membuat video.
4. Analisa waktu terbaik aktifnya followersmu
Analisa jam berapa video yang paling banyak penonton. Setelah kita mengetahui jam atau waktu yang tepat, maka rutinlah aktif di waktu tersebut.
5. Bikin konten unik
Konten yang unik merupakan konten yang paling menarik hati para penonton. Video yang biasa – biasa saja malah tidak ada yang mau menonton.
6. Tandai lokasi
Ini adalah cara yang terbilang unik mengenai bagaimana tiktok FYP. Cara ini memang sedikit aneh tapi ternyata cara ini terbukti manjur. Cara kerjanya adalah dengan memberikan video di menu “for you” dari orang terdekat dari lokasi. Jadi jika ada pengguna tiktok yang tidak jauh dari lokasi kita, maka kita akan mendapatkan notifikasi di menu FYP.
7. Beli Followers
Cara terakhir yang dapat digunakan adalah dengan membeli followers di belifollowers.com. Sebab dengan membeli followers maka akan mengundang orang lain untuk memfollow dirimu juga.
Itulah tadi informasi mengenai cara agar video tiktok FYP. Semua cara di atas adalah cara terbaik dan jika dilakukan dengan rutin maka akun tiktok kita akan jadi akun yang terkenal. Semoga informasi ini dapat menjadi pengetahuan mengenai dunia tiktok, selamat mencoba.
Baca juga
-
Challenge Diet Sehat Viral Di Sosial Media
March 31, 2024 -
Challenge Program Latihan Kebugaran Viral
March 31, 2024 -
Challenge Apa Itu CrossFit Workouts Viral
March 30, 2024 -
Challenge Strength Training Workout Viral Sosial Media
March 30, 2024 -
Challenge Traveling Wisata Budaya Viral
March 29, 2024 -
Challenge Tips Liburan Hemat Viral Di Sosial Media
March 29, 2024